Visi Puskesmas Kranggan :
" Terwujudnya masyarakat sehat di wilayah Puskesmas Kranggan menuju Temanggung Tentrem, Marem, Gandem"
Misi Puskesmas Kranggan :
1. Menyelenggarakan pelayanan kesehatan yang bermutu, terjangkau, dan merata
2. Melaksanakan penanggulangan dan pencegahan penyakit
3. Mengupayakan ketersediaan dan pemerataan sumberdaya kesehatan
4. Meningkatkan kemandirian individu, keluarga dan masyarakat dalam memelihara kesehatannya menuju Temanggung Tentrem, Marem, Gandem